VISI
Menjadikan OSIS sebagai wadah dalam menampung kreativitas,inspirasi dan aspirasi serta meningkatkan IMTAQ dna IPTEK dikalangan siswa yang berlandaskan empat dasar yaitu jujur, adil, amanah, dan displin.
MISI
- Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa melalui kegiatan kerohanian.
- Meningkatkan kedisipinan dengan menaati peraturan yang berlaku.
- Menumbuh kembangkan kesadaran akan pentingnya menjaga lingkungan sekolah.
- Menjalin hubungan yang harmonis antaranggota sekolah.
- Meningkatkan kembali kinerja serta kerjasama khususnya dalam berorganisasi.
- Mengadakan kegiatan-kegiatan dalam acara tertentu yang dapat mengasah kemampuan siswa-siswi.