Visi Misi
Visi :
Menjadikan OSIS SMAN 1 Singingi menjadi OSIS yang progresif,dinamis,dan solid.Serta mendorong siswa/siswi agar mampu untuk menguasai potensinya sendiri berdasarkan kreativitas yang dimilikinya.
Misi :
Motto :
Maju sekolahnya bahagia anggotanya , bersama untuk bersatu , satu kata , satu tujuan.
Muara Lembu, 14 September 2021
Mengetahui
Calon Ketua OSIS Calon Wakil Ketua OSIS
Ade Triandini Raafi Fathan Permadhani
Jadilah yang pertama berkomentar di sini