Detail Pengumuman

Visi dan Misi Calon Ketua dan Wakil Ketua Osis Nomor Urut.2 SMA Negeri 1 Singingi

Kamis, 16 September 2021 08:37 WIB
  3305 |   -

VISI MISI

 

VISI:

“Menjadikan Osis SMA Negeri 1 Singingi menjadi Osis yang unggul,inovatif,kreatif dan bertanggung jawab melalui program-program yang berkualitas”

 

 MISI:

  1. Menumbuh kembangkan keimanan dan ketaqwaan kepada Tuhan YME melalui pembinaan
  2. Menjadikan Osis SMA Negeri 1 Singingi menjadi wadah untuk mengembangkan bakat dan minat siswa melalui program” osis yang berkualitas
  3. Menumbuhkan  rasa kekeluargaan ,saling menghargai dan menghormati antar guru dan siswa
  4. Mengaktifkan Organisasi Intra Sekolah dengan pengurusannya agar saling bekerja sama untuk kedepannya
  5. Melanjutkan dan mengembangkan program Osis sebelumnya yang belum terselesaikan atau yang belum dilaksanakan

 

 

MOTTO:

Motto kami adalah “maju sekolahnya dan bahagia anggotanya “

 

 

Muara Lembu, 14 September 2021

Mengetahui

Calon Ketua OSIS   Calon Wakil  Ketua OSIS

 

 

Farhan Mukhroni          Devio Roudo Aftahillah

 


Komentar

×
Berhasil membuat Komentar
×
Komentar anda masih dalam tahap moderator
1000
Karakter tersisa
Belum ada komentar.

Jadilah yang pertama berkomentar di sini